Omzet Penjual Terompet di Medan Menurun

Selasa, 31 Desember 2024 18.18

omzet penjual terompet di medan menurun
Medan, MISTAR.ID
Menjelang pergantian tahun baru menuju 2025, sejumlah pedagang terompet di depan Taman Makam Pahlawan Jalan Sisingamangaraja Medan, Sumatera Utara mengaku omzet penjualan mengalami penurunan.
Pada tahun lalu penjualan terompet sudah mulai ramai memasuki minggu terakhir pada bulan Desember, namun tahun ini penjualan menurun dan sepi.
Risky (28) salah seorang pedagang mengatakan, tahun lalu penjualan terompet miliknya bisa mencapai omzet Rp3 juta dalam lima hari saja. (adil situmorang/hm25)



REPORTER:
PREVIOUS ARTICLE
Demo Tolak Kenaikan PPN 12 PersenNEXT ARTICLE
Tarif Bus Listrik di Medan